Wawasan Umum

Spesifikasi dan Harga Truk Sedot WC

Apakah di rumah Anda mengalami WC mampet dan membludak? Jika iya, bisa jadi hal tersebut karena septic tank sudah penuh dan perlu disedot. Saat ini, sudah ada layanan sedot WC resmi yang bisa digunakan di berbagai kota. Temukan yang sudah berizin resmi dan terpercaya. Salah satu kriteria layanan yang terpercaya dan berpengalaman adalah menggunakan Truk Sedot WC Sesuai Standar yang ada.

Truk ini memiliki tangki yang menjadi tempat pengangkutan limbah lumpur tinja sebelum di buang ke tempat yang disediakan khusus. Jadi, peran truk ini sangat penting sehingga limbah aman sampai ke lokasi.

Berapa Harga Truk Sedot WC

harga truk tangki

Di layanan sedot WC yang resmi dan memiliki izin, maka penggunaan truk juga jadi hal penting untuk diperhatikan. Truk Sedot WC Sesuai Standar ini memiliki harga yang berbeda tergantung merek, kapasitas yang dimiliki, sampai fitur canggih yang dimilikinya. Truk ini dirancang sevcara khusus untuk membantu membersihkan berbagai jenis limbah termasuk kotoran, gorong-gorong, dan limbah tinja dari septic tank. Dengan truk ini maka limbah bisa diangkut ke area pembuangan khusus.

Untuk harga dari Truk Sedot WC Sesuai Standar ini sangat beragam. Saat artikel ini dibuat, harga truk tangki untuk sedot limbah bisa mencapai lebih dari Rp. 400.000.000. Sementara itu untuk harga tangki seklaigus peralatannya bisa mencapai lebih dari Rp. 100.000.000,-. Harga bisa sangat beragam tergantung kapan Anda pesan dan juga tergantung spesifikasinya.

Bagaimana Spesifikasi Truk Sedot WC

truk tangki sedot wc

Sebagai kendaraan untuk transportasi limbah tinja maupun limbah cair pada umumnya, maka butuh Truk Sedot WC Sesuai Standar dan lengkap. Beberapa peralatan yang dibutuhkan tentunya tangki dan selang.

Kapasitas masing-masing mobil tangki sedot WC ini sangat beragam. Salah satunya adalah truk tangki dengan kapasitas 4.000 Liter. Kendaraan ini dilengkapi dengan pompa hisap yang bukan hanya bisa menyedot limbah saja namun jua bisa mendorong keluar limbah untuk mengeluarkan muatan dengan lebih mudah.

Untuk kelengkapan lain dari kendaraan sedot WC ini adalah pompa, selang hisap, selang buang, tangga naik, perisai kolong, bamper belakang, safety box, manhole cover, dan lain sebagainya.

Yang tidak kalah penting adalah spesifikasi tangkinya kedap air dengan bahan yang kuat sehingga bisa mencegah kebocoran yang bisa terjadi selama pengangkutan. Tangki ini dilengkapi dengan penutup rapat yang mudah dibuka dan ditutup. Untuk kapasitas tangki sampai terisi penuh ini sangat beragam. Ada yang 3.000 sampai 6.000 liter.

Keunggulan Menggunakan Jasa Sedot WC Dengan Kendaraan Standar

harga truk tangki murah

Jika ingin pengangkutan limbah dilakukan dengan Truk Sedot WC Sesuai Standar maka gunakan layanan sedot WC yang resmi dan memiliki izin operasional. Salah satunya adalah di Baraya Kembar yang sudah memiliki berbagai keunggulan di bawah ini :

  • Sudah memiliki izin operasional dan resmi
  • Pembuangan limbah sudah sesuai aturan yang ada yang anti pencemaran lingkungan, tanah, dan air
  • Harga hemat dan kompetitif, berani bersaing dengan penyedia jasa sedot WC lainnya
  • Pelayanan fast respond, ramah, dan juga 24 jam yang bisa datang ke lokasi tepat waktu.
  • Layanan sudah lengkap termasuk solusi pelancaran, solusi WC mampet, solusi saluran tersumbat, pembersihan gorong-gorong, sedot lemak restoran, dan lain sebagainya

Jika ingin layanan yang digunakan memiliki Truk Sedot WC Sesuai Standar maka hubungi Baraya Kembar. Layanan ini sudah terpercaya dan memiliki 17 personil aktif dan handal di bidangnya.

Related Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *